Cornbread
Cornbread ini bisa juga dipakai untuk stuffing ayam atau juga Turkey. Tapi biasanya selain untuk makan Chili juga bisa untuk cemilan saja. Cukup mengenyangkan.
Bahan :
1 cup butter, melted ( mentega/margarine, dicairkan)
1/4 cup white sugar ( gula pasir)
4 eggs ( telur)
1 can cream style corn
1/2 cup green chili, chopped ( kalau gak ada bisa diganti paprika hijau)
1/2 cup shreded cheddar cheese ( keju cheddar parut kasar)
1 cup all purpose flour ( terigu)
1 cup yellow cornmeal
1 tsp baking powder
Cara :
Panaskan oven 300"F atau 150 - 160 'C
Oleskan margarine ke loyang atau pirex ukuran 24 x 24 cm.
diwadah terpisah, kocok telur dengan gula sampai agak pucat, lalau masukkan mentega, creamcorn, cabe ijo besar/bisa diganti paprika/chiles, dan keju cheddar.
Diwadah lain campur, terigu, cornmeal dan baking soda.
Campur kedua campuiran tsb sampai kalis.
Tuang pada baking dish/loyang /pyrex.
Oven kira2 1jam atau sampai kalau ditusuk dengan tusuk gigi, licin pada saat dicabut keluar.
0 Comments:
Post a Comment
<< Home